Kelam manis terpuruk rindu
Disaat aku mulai mengingatmu
Bayanganmu selalu terlintas dipikiranku
Entah angin apa yang membawanya
Cerita Cinta yangdulu kita ukir bersama
Janji-janji , Pengorbanan, bahkan kesetiaan
Kini Hilang !
Musnah !
Lenyap !
Begitu saja tanpa jejak
Aku tau egokulah penyebabnya
Tapi..
Haruskah engkau pergi begitu saja
Meninggalkanku tanpa alasan
Mana.. Mana keseitaanmu
Tak adakah kesempatan bagiku??
Oh.. Tuhan
Jika Engkau Menciptakan perpisahan
Maka Ciptakanlah kembali pertemuan
Aku dan dia
Seperti Adam dan Hawa
------
*Pusi karya Rizki Armansyah
kelas XI Teknik Komputer dan Jaringan
Tidak ada komentar:
Posting Komentar